Lagi santai-santai di weekend kemaren, saya menemukan plurk menarik dari sahabat saya martin tentang pengaplikasian Augmented Reality untuk jualan musik. Menurut saya jika diaplikasikan akan membantu menaikkan penjualan CD/Kaset. Yah, saya masih memikirkan apakah masih ada cara untuk menyelamatkan penjualan CD/Kaset di negeri ini yang kian hari kian terpuruk. Entah itu disebabkan persaingan harga dengan pembajak...Read More