Selasa tanggal 14 Oktober, Ibu Mari Elka Pangestu secara resmi mengumumkan terbitnya buku Rencana Pembangunan Jangka Panjang Ekonomi Kreatif Indonesia. Buku yang berisikan penjabaran dari rencana 15 sub sektor Ekonomi Kreatif Indonesia ini dalam rangka memberikan kontribusi terhadap perekonomian nasional, menjadi sebuah buku yang teramat ditunggu-tunggu bagi insan kreatif dan juga bagi pemerintah.Read More