Band bercengkok melayu paling fenomenal, Kangen Band, mencari vokalis pengganti dan audisinya segera digelar. Buat kamu yang merasa pantas menggantikan posisi Andika sebagai vokalis Kangen Band segeralah mendaftar. Persyaratannya cukup mudah, kamu haruslah pria tulen dengan usia 16-30 tahun. Lalu sebelum kamu datang ke tempat audisinya, kamu terlebih dahulu mengaktifkan ringbacktone salah satu dari lagu...Read More
Transformasi konsumsi musik semakin jelas arahnya kepada platform digital. Dengan data penjualan CD dan DVD semakin menurun sedangkan konsumsi musik rupanya terus meningkat dengan model streaming dan download. Ini mengindikasikan fans musik saat ini menikmati musik dengan cara yang menurut mereka mudah. Implikasi transformasi digital ini mengubah model bisnis yang lebih akomodatif terhadap perkembangan teknologi,...Read More
Penghargaan musisi independen bertajuk Voice Independent Music Awards (VIMA) kembali digulirkan. VIMA memasuki tahun ke-4 sejak pertama kali diselenggarakan tahun 2008. Fokus tahun ini adalah memberikan ruang bagi musisi non-mainstream yang ada di kawasan Asia dan sekitarnya untuk menjadi bintang berikutnya melalui penghargaan yang layak. Selama ini, musisi-musisi independent tenggelam oleh kebisingan musisi mainstream yang...Read More
Pasca setahun RBT Black Out, industri musik Indonesia dari label hingga artisnya berkumpul kembali. Jika setahun lalu berkumpul demi menyelamatkan industri musik Indonesia dan menyerukan jangan tutup layanan Ring Back Tone, tahun ini kondisinya sedikit berbeda. Label musik beserta artisnya terlihat antusias menghadiri acara yang digelar Google Indonesia di Prive, FX Senayan Jakarta, kemaren 17...Read More
Google Indonesia semakin giat mengenalkan jejaring sosial Google+ nya dan layanan video YouTube dengan mengajak 7 label musik Indonesia. Mereka akan berkolaborasi dalam program bertajuk Google Share The Stage. Program yang mengundang para penggemar musik dan juga pemilik akun G+ untuk membuat video cover dari lagu-lagu yang sudah ditentukan dan mengunggahnya di YouTube serta mempromosikannya lewat...Read More
Posting gue beberapa waktu lalu tentang Deezer, layanan musik streaming asal Prancis, akhirnya kejadian bisa diakses lewat IP address lokal. Layanan yang mirip radio namun bisa memilih lagu apa yang ingin didengar ini punya sekurangnya 20 juta katalog lagu. Beberapa artis lokal yang sudah dapat didengar lewat layanan musik ini adalah Ello, Geisha dan D’masiv....Read More
Gelaran tahunan Social Media Fest memasuki kali keduanya tahun ini dengan semakin meriah dan topik yang semakin wah: Create & Collaborate. Digelar di Gelanggang Renang, Senayan pada 12-14 Oktober 2012 dan rata-rata dimulai sejak pukul 11 siang. Saat gue melihat jadwal acaranya, ada empat topik menarik yang berkaitan dengan bisnis musik yang bakal hadir dalam festival...Read More
Apakah pembajakan harus benar-benar dihapuskan lewat sanksi hukum? Dua artikel yang kontradiktif di awal Oktober yaitu bagaimana Jepang akan menerapkan sanksi hukum terhadap download ilegal dan studi dari MusicMetrics tentang menurunnya penggunaan BitTorrent di negara-negara yang memiliki layanan Spotify. Guna menekan angka ilegal download yang satu adalah menggunakan metode hukum dan yang satunya lagi lebih...Read More
Music merchandise atau pernak pernik yang berhubungan dengan musik atau artis band banyak digemari namun apakah label musik beserta industrinya sudah memikirkan betul bisnis yang satu ini? Apalagi di era digital yang mana informasi menyebar begitu cepat dan musik begitu cairnya hingga dapat dinikmati ‘secara gratisan’. Industri musik tengah berjuang untuk bisa mencari pengganti pemasukan...Read More
Britain’s Museum of Popular Music bikin pameran Bob Marley ‘The Messenger’ dari 24 Juli hingga 22 Oktober 2012. Pameran yang nampilin kebesaran musik reggae yang di usung Bob Marley dari Jamaica hingga mendunia. Kita bisa melihat foto-foto, sampul album asli, gitar dan memorabilia hingga bermain-main dengan musik yang pernah dibawakan Bob Marley. Disini juga ada...Read More