Tag

blackberry
International Data Corporation (IDC) merilis laporan risetnya mengenai sistem operasi bergerak (mobile OS) yang populer di Indonesia. Dari laporannya ini dapat disimpulkan pengkapalan (shipment) perangkat ponsel di Indonesia meningkat 10% tiap kwartal dan jika dirunut pertahunnya ada sekitar 25%. Darwin Lie, Market Analyst for Client Devices Research di IDC melihat peningkatan ini didorong oleh pertumbuhan ponsel-ponsel...
Read More
Layanan musik ‘streaming’ Deezer berencana membuka layanannya untuk pasar Indonesia dalam waktu beberapa minggu mendatang. Layanan yang pertama beroperasi di Prancis tahun 2006 konon saat ini telah memiliki modal katalog lagu sebanyak 18 juta lagu. Penggunanya mencapai 20 juta lebih dan sekitar 6 juta pengguna unik berada di Prancis. Dengan modal tersebut, Deezer percaya diri untuk melebarkan...
Read More
Jika loe males dengan Instagram yang udah terlalu ‘mainstream’, mungkin loe bisa coba gunakan aplikasi MoLoMe ini. Aplikasi berbagi foto di media sosial dengan fitur mempercantik foto semakin populer. Bagi pengguna gadget berbasiskan Symbian, Android, Blackberry dan MeeGo dapat menggunakan MoLoMe ini sebagai ajang eksistensi nya. Dan baru-baru saja, MoLoMe menjadi aplikasi yang paling banyak...
Read More
Ingin  bekerja di industri telekomunikasi? Perusahaan ponsel asal Kanada, Research in Motion yang empunya BlackBerry®, buka lowongan Public Relation untuk Jakarta Indonesia. Job Description Research In Motion Limited® (RIM)® is a world leader in the mobile communications market and has a history of developing breakthrough wireless solutions. RIM’s portfolio of award-winning products, services and embedded...
Read More
Dua minggu belakangan ini adalah minggu paling bahagia bagi industri musik. Beberapa perusahaan besar mengungkapkan berbagai strateginya menyongsong 2012 dengan menggunakan musik sebagai kendaraan untuk meraih pangsa pasar. Menurut riset dari UK Music, musik masih dipandang penting dan ini selaras dengan studi Synovate yang berkesimpulan anak muda terutama di Asia suka mendengarkan musik dimana 68%...
Read More
Layanan musik digital 7Digital memperluas wilayah layanannya ke kawasan Asia Pasifik dengan ditandai dibukanya online store di Australia, Selandia Baru, Malaysia dan Singapura. Seperti yang dikutip dari Music Informa, keputusan 7Digital memperluas wilayah layanannya ada hubungannya dengan digunakannya layanan ini oleh perusahaan perangkat keras seperti Samsung, RIM, Toshiba dan Acer. Sekitar 4 juta perangkat keras...
Read More
Adele, penyanyi fenomenal satu ini, memang patut mendapat penghargaan tertinggi. Nggak tanggung-tanggung publik pecinta musik di Amerika mengapresiasi karya penyanyi berumur 22 tahun ini ke dalam nominasi American Music Awards. Lewat album 21 yang jualannya cukup laris di kondisi industri yang kayak begini, Adele dapet nominasi sebagai Favorite Rock/Pop Female Artist, Adult Contemporary Artist dan...
Read More
Nielsen bekerjasama dengan Campaign, sebuah media online Singapura, mengumumkan hasil survei terhadap merk-merk yang menjadi top-of-mind bagi masyarakat di Indonesia. Survei dilakukan di enam kota di Indonesia: Jakarta, Bandung, Surabaya, Medan, dan Makassar. Dengan cakupan usia responden diatas 15 tahun dan dari semua kalangan status sosial. Dari survei tersebut, dapat dilihat merk ponsel yang masih...
Read More
Dalam sebuah perbincangan reporter Detik dengan Arun Verma, Platform Evangelist dari Research in Motion, terkuak tiga hal penting yang jadi alasan kuat mengapa BlackBerry Messenger begitu digemari di Indonesia. Yang pertama adalah fitur groups. Menurut saya ini masuk akal mengingat kultur bangsa Indonesia yang guyub dan bersosial tinggi. Tak heran fitur chatting berame-rame dalam satu...
Read More
Research in Motion (RIM) pemilik dari ponsel pintar BlackBerry mengumumkan kerjasama dengan 7digital sebagai penyedia layanan musik di tablet PlayBook yang digadang-gadang akan rilis 6 minggu lagi. 7digital bukanlah pemain baru dalam layanan musik legal. Didirikan tahun 2004 oleh Ben Drury dan di tahun 2009 diakuisisi oleh HMV dengan kepemilikan saham 50%. Kerjasama antara RIM...
Read More
1 2