Fadly ‘Padi’ akan segera bersanding dengan Maher Zain untuk berduet lagu bernuansa Islami. Hal ini semakin ketara saat Fadly ikut mengisi konser Maher Zain di Kuala Lumpur Februari silam. Fadly juga pernah berduet dalam lagu bernuansa Islami dengan Haddad Alwi dan dimasukkan dalam satu album Haddad Alwi. Jadi ini bagi Fadly bukanlah yang pertama untuk...Read More
Sebagai pengganti Rolf Schimdt-Holts yang akan mengakhiri masa jabatannya sebagai CEO Sony Music hingga 31 Maret, Sony Corp telah mengumumkan penggantinya. Lewat siaran pers yang disampaikan Sir Howard Stringer yang tak lain adalah chairman, CEO sekaligus presiden Sony Corp, diumumkan bahwa per 1 July 2011 kendali CEO Sony Music akan dipegang oleh Doug Morris. “Saya...Read More
IFPI (International Federation of the Phonographic Industry) merilis laporan tahunannya hari ini. Inti dari laporan ini adalah industri musik mendesak peranan pemerintah untuk segera mengambil tindakan guna mencegah dampak yang semakin parah akibat pembajakan. IFPI mengemukakan, pembajakan dapat membuat banyak orang kehilangan pekerjaan karena artis-artis baru sulit berkembang. IFPI menilai pentingnya campur tangan pemerintah untuk...Read More
Sony Music dan Universal Music akan mulai meluncurkan strategi baru dalam jualan musiknya. Kalo biasanya mereka menahan dulu dagangannya keluar di pasar sebelum singlenya naik di radio, mulai bulan depan mereka akan mengubah itu semua. Lagu yang tayang di radio bisa langsung dibeli dan didownload secara legal. Ini demi mengurangi kerugian yang besar akibat pembajakan...Read More
Sony akan menutup pabrik CD nya di South Jersey setelah melayani selama bertahun-tahun. Sayang sekali memang, tapi itulah dampak dari perkembangan digital saat ini. Produk CD sudah digantikan dengan produk digital. Proses produksi digital lebih murah ketimbang CD apalagi untuk distribusi digital lebih murah lagi. Kemaren saya mencoba PS-3 yang baru dibeli kantor, untuk mengupdatenya...Read More
Sony Music Entertainment Indonesia is inviting talented, energetic, dynamic, and highly motivated young professionals to join our team as: ASSISTANT PROMOTION MANAGER Requirements: 1. Male/Female, max 30 years old 2. Bachelor degree from reputable university 3. Preferably with media background, especially radio 4. Good command of English both oral & written 5. Fast learner with...Read More
Michael Jackson baru saja ‘pergi’, tapi ‘rejeki’ buat yg ditinggalkan ngga putus-putus. Seperti yg dilansir lewat Nielsen Soundscan, peringkat penjualan album MJ di Amerika meningkat sekitar 4,000%. Penjualan digitalnya pun meningkat 6,100% di minggu terahir bulan Juni 2009. Angka yang fantastis melebih artis-artis yang ada, kalau dibandingkan Elvis mungkin MJ melebihinya. MJ layak dikenang, jasanya...Read More
Biasanya kalau berkunjung ke website artist pasti inginnya mendapatkan sesuatu yang lebih dari sekedar info si artist atau jadwal manggungnya. Karena website artist adalah resmi milik sang artist tentu saja isi didalamnya ‘reliable’ dan pasti bukan main-main. Baru-baru ini Sony Music yang mengasuh situs resmi artis seperti Kelly Clarkson, Britney Spears dan John Legend membuka...Read More
Mudah-mudahan ini bukan review album.. yah saya berharapnya sih yang saya tulis bukan ‘penghakiman’ buat album MAIA yang judulnya SANG JUARA. Jadi, ketika saya mendapatkan album ini yang pertama kali saya lakukan sembari memutarnya di CD Player adalah melihat-lihat cover albumnya. Dan voila… didalamnya rupanya ada sisipan (insertion) yang isinya adalah kupon diskon dari berbagai...Read More
Sebagai artis musisi pastinya sangat khawatir dengan keadaan saat ini. Teknologi telah mengubah segalanya. Pendapatan royalty dari penjualan fisik makin lama makin menurun. Belum lagi puas mengecap manisnya jualan dari ringbacktone, truetone ataupun ringtone sudah harus bersedih melihat lagu karyanya tersebar di jaringan internet (Multiply contohnya). Lalu darimanakah artis musisi ataupun pencipta lagu itu bisa menyambung hidup?...Read More